5 manfaat minum susu untuk anak setelah olahraga

5 manfaat minum susu untuk anak setelah olahraga

Pernahkah bunda bertanya, manfaat Minum Susu untuk anak apa saja? jawabannya, banyak sekali manfaatnya. Jika bunda ingin tahu, terus baca ulasan ini agar memahami semuanya. Kali ini kita akan ulas semuanya.

Minum susu yang bermanfaat adalah susu murni. Bukan susu kental manis. Karena susu SKM ini 100 persen gula sehingga tidak bisa disebut susu, bahkan dia tidak baik untuk kesehatan. Minumlah susu kotak atau UHT yang terbuat dari susu sapi asli.

Manfaat Minum Susu untuk anak

Olahraga adalah aktivitas fisik. Di sini melibatkan semua bagian tubuh. Kalori digunakan secara maksimal. kenapa justru disarankan minum susu bukan air bening?  Memang air bening juga disarankan. Tapi minum susu setelah olahraga memiliki manfaat seperti di bawah ini.

  1. Menjaga Lelah Berlebih

Minum susu yang mengandung glukosa memiliki cadangan energi lebih. Orang yang konsumsi ini lebih tahan lama dalam olahraga dibandingkan dengan yang minum air putih saja. jika sekadar penghilang haus, tentu air putih tapi jika ingin menambah tenaga dan menjaga dari lelah berlebih cobalah dengan memberi susu.

Sekarang tahu, ya, bunda kenapa harus memberikan susu untuk anak setelah olahraga bukan air putih. Karena susu memiliki manfaat lebih.

  1. Re-charge energi

Ketika olahraga energi dikuras habis. Dengan konsumsi susu berglukosa, energi akan terisi kembali. Inilah alasan kenapa para pelatih sepakbola atau olahraga memberikan pisang dan susu ketika sedang bertanding.

Keduanya erat kaitannya dengan energi. Pisang akan jadi sumber energ begitu juga dengan susu yang ada. Keduanya mengisi tenaga dengan cepat. Ibarat Hp zaman sekarang, dia sudah fast charging.

  1. Pembentukan Massa Otot

Menjaga pembentukan massa otot dengan memberikan susu. ini cedas sekali. Karena olahraga umumnya otot akan dipakai dengan maksimal. setelah olahraga, berikan susu agar terjaga pembentukan massa ototnya.

Ini rahasia para binaraga dan olahragawan. Alasan kenapa mereka minum susu protein, ya, karena massa otot tadi. Jika bukan karena hal itu, tentu tidak akan.

  1. Kenyang Lebih Lama

Kenyang lebih lama akan memberikan efek tenaga besar. Ketika anak mudah lapar, dia akan lemas dan tidak aktif bergerak. Jadi, berikan susu yang cukup untuk anak sebelum dan sesudah olahraga. Banyak orang menyarankan ini.

  1. Mendorong protein dalam otot

Pembentukan massa otot butuh protein. Susu akan mendorong protein yang ada hingga menjadi sebuah massa otot yang baik. Dari sini kita memahami kalau susu bukan sekadar nutrisi saja, namun pengaruh besar untuk tubuh.

Nah, bunda, demikian informasi yang bisa kami berikan untuk Anda semua. Semoga informasi ini bermanfaat dan bisa jadi rujukan menarik.

Lifestyle